cahya islam

Tanda-Tanda Hari Kiamat

Posted on: 24 Juli 2009

Kepastian datangnya hari kiamat hanya Allah swt yang mengetahui. Sebagaimana firman-Nya: “Sesungguhnya hari kiamat itu akan datang, Aku merahasiakan (waktunya) agar supaya tiap-tiap diri itu dibalas dengan apa yang ia usahakan.” (QS. Thaha:15). Dengan demikian tiada seorang pun mengetahui kapan hari kiamat akan tiba. Allah swt hanya memberikan tanda-tanda menjelang datangnya kiamat.

Berdasarkan hadits-hadits Rasulullah saw, tanda-tanda hari kiamat sebagai berikut:

1.    Tanda-tanda shugra (kecil), yang sebagian di antaranya sudah tampak dalam kehidupan sekarang ini:

  • Ajaran Islam kurang diperhatikan dan bahkan ditinggalkan oleh kaum Muslim.
  • Jumlah ulama (ahli agama) yang sesungguhnya semakin sedikit, sebaliknya banyak orang bodoh yang mengaku ulama dan menyesatkan umat.
  • Perzinahan dilakukan terang-terangan dan sudah menjadi suatu kebiasaan di masyarakat luas.
  • Begitu pula mabuk-mabukan yang banyak dilakukan seolah bukan perbuatan yang diharamkan.
  • Jumlah wanita semakin lebih banyak dibandingkan dengan pria, dan mereka sudah tidak malu lagi berpakaian setengah telanjang.
  • Banyak wanita yang berdandan/berpenampilan seperti pria, begitu juga sebaliknya.
  • Umat manusia berlomba menumpuk kekayaan dengan jalan yang tidak halal serta maraknya praktek riba.
  • Para orangtua menjadi budak dan diperlakukan sewenang-wenang oleh anak-anaknya.
  • Semakin banyak fitnah yang menimpa umat Islam.
  • Semakin sering terjadi bencana alam, pembunuhan, dan peperangan.
  • Banyaknya perceraian.
  • Bermewah-mewah dalam membangun masjid sementara jamaahnya sedikit, serta saling membanggakan keindahan masjid.

2.    Tanda-tanda kubra (besar)

  • Waktu berputar semakin cepat, sehingga setahun terasa sebulan, sebulan terasa seminggu.
  • Matahari terbit di sebelah barat.
  • Keluarnya Dajjal, yaitu sosok pembohong yan g menutupi kebenaran.
  • Adanya Ya’juj dan Ma’juj, yaitu segolongan umat manusia yang mempunyai kekuatan besar dan berpikiran sesat.
  • Turunnya Imam Mahdi ke dunia untuk meluruskan syari’at Islam dan menghidupkan sunnah-sunnah Rasulullah saw.
  • Turunnya Nabi Isa as. dari langit yang akan memperjuangkan kebenaran bersama Imam Mahdi. Dialah yang menumpas Dajjal serta mengajak umat manusia mengesakan Allah swt dan menyambah-Nya.
  • Hilangnya Al Quran dari mashaf san hati umat manusia hingga hilang pedoman.

Tanda-tanda kecil datangnya hari kiamat secara umum datang lebih dahulu dari tanda-tanda besar, serta sebagiannya sudah terjadi. Jika tanda-tanda besar muncul telah muncul satu, maka akan diikuti tanda-tanda yang lainnya, yaitu yang pertama kali muncul adalah terbitnya matahari dari barat. Demikianlah kita sebagai umat manusia hendaknya mempersiapkan diri sebaik mungkin dengan  taat dan takwa kepada Allah swt, karena bagaimanapun juga tanda-tanda kecil datangnya kiamat telah banyak terjadi dan itu semua sebagai peringatan agar manusia sadar dan bertaubat.

152 Tanggapan to "Tanda-Tanda Hari Kiamat"

kita uda di kasih tanda2 kiamat kecil.. Tp bnyk saudara kita tidak sadar dan peduli.. Rugi lah mereka mati sia-sia

Bisa sadar kalau dia tau ,bahwa kita sedang berdiri di atas jembatan sirotolmustaqin ! silahkan anda semua simak

sadar lha wahai smua umat manusia yg ad di muka bumi ini,bhwa dunia hny prsngghan smntra,sdngkan hdp kt yg kekal hnylah di akherat.brtobat lha sblum hari yg mengerikan itu datang dan byang kan lha jika dunia ini sudah tiada lagi untuk kt rasakan,sangat mengerikan.

maha suci ALLAH..

maha suci allah,.,
saya yakin kiamat sugra’&kubra’ itu ada,.,.,.,

klw mati dlm perang gmna

mkannya cpt cpt bertobat!!!

iya ,
tlng kasih saya solusi sih giiiimana cara nya supaya kita tdk malas untk melakukan solat ???

yaa doain aja y baek, ms lo doain mati sia2,,???

saya takut dengan tanda2 yang sudah di jelaskan dalam ciri kiamat sugro, hampir dari semua yang di jelaskan sudah terjadi…
jadi, marilah saudara2 ku pada detik nie kita bersama-sama untuk shalat lima waktu…
semoga ALLAH mengampuni dosa2 yang telah lalu, AMIN…

Iya , saya jg tkt dngn tanda2 trsbt .

iya, smg ALLAH mengampuni dosa2 kt muanya…..

Balas Gpl !!!!!!!!!!!!!

saya merasa setelah membaca tanda-tanda akan datangnya hari kiamat,saya takut&belum siap,karna semua ciri-ciritsb sudah banyak yangterjadi.maka dari itu marilah kita tambahkan keimNn dan pertekunlah sholat.karna kiamat bisa datang kapan saja,hanya ALLAH lah yang tahu.

ingat!!!!!penuhilah&taatilah perintah Allah.jalankan rukun iman dan rukun islam.!!!!!!!!!!

kiamat itu pasti kan datang..!! maka nya sebagai seorang muslim kita harus mengerjakan ibadah yang di anjurkan islam…..

bener tuh.. memang sebagai seorang muslim kita harus mengerjakan apa2 yang d perintahkan agama…..

amien jga ea mudh2han tdk ada

adh q tkt ne dgn kiamat kubro coi

jamaah yg paling siap menghadapi kiamat sy lihat adalah jamah tabligh.
mereka sgt zuhud dan penuh amalan hari2.
sy tdk mengenal lagi ada yg lebih siap dari mereka.

Astafirullah…..di sekeliling kita dah banyah tanda2 kiamat kecil. semoga kita selalu dlm lindunganNya. Amiiin…

Duch,, Q jd atut stlah ngbacanya,,,
cz dr Tnda” kiamt sughro da yg p’nah Q lkuin,, G Lgi” duech,,

tuhan ampuni dosadosa hamba

Saat akan tiba kiamat, jaman saling mendekat. Satu tahun seperti sebulan, sebulan seperti seminggu, seminggu seperti sehari, sehari seperti satu jam dan satu jam seperti menyalakan kayu dengan api..

pak kenapa aku mudah marah padahal usiaku baru sepuluh tahun
terima kasih

mungkin karna kondisi psikologis anda yg kurang baik,

menurut aku. bahwa kita sebagai manusia wajib berhati-hati dan sebisa-bisa m,ungkin menjaga segala tingkah dan perbuatan kita supaya dapat terhindar dari segala yang memungkinkankan kita terjerumus kedalam kesesatan.

Subhanallah… semoga kita lebih mendekatkan diri lagi kepada sang pencipta alam semesta ini.. dan kapanpun datangnya kiamat.. itu adalah rahasiahNya

wahai umat islam marilah kita bertakwa kpd ALLAH.S.W.T
sebelum kiamat besar datang…danselain aorang yang ber agama islam marilah bertobat-tobat.jadi lah muallaf….sebelum kiamat datang…semoga-moga kiamat akan datang semua hamba ALLAH sudah bersungguh 2 ber ”TOBAT”

ya Allah, aku memang hamba mu yang kotor dan keji, ampunilah semua ksalahan ku dan terima semua taubat ku….

waspadalah…..waspadalah
dah ada di fase kiamat sughra. penyesalan tiada berguna kalau dah hari akhir.

mnt tolong apa ada yang mw ngajarkan tentang syariat…

Ya Allah,ampunilah sgala dosa2 ku sblm kmatianku.sesungghnya hmbamu ini pgn skali menjadi pemimpin n pembimbing umat islam dmasa mendatang..kbulkan doa hmba y Allah?

Dengan adanya org2 Yahudi yg meramal ttg hari kiamat,sekaligus video’x…Aq sunguh tidak percaya..
Tp hikmah yg bisa diambil dri video hari kiamat tsb adalah hasil yg dibuat oleh mrka itu aja tak sanggup utk kita mati dihari kiamat.Apalagi kiamat yg mmg btul2 dri kekuasaan ALLAH SWT.
Btpa amat mngerikn,,
Mrilh saudara2 ku,,kita tingkatkn ra keimanan & ketaqwan kita kpd Allah.krn DIA lah yg menciptakn lngit & bumi ini.,bgitu pla dihari akhir nanti,dgn mudahnya ALLAH mnghancurkn smua’x.
Mka dari itu persipkn lh diri kita msg2.

Dengan adanya org2 Yahudi yg meramal ttg hari kiamat,sekaligus video’x…Aq sunguh tidak percaya..
Tp hikmah yg bisa diambil dri video hari kiamat tsb adalah hasil yg dibuat oleh mrka itu aja tak sanggup utk kita mati dihari kiamat.Apalagi kiamat yg mmg btul2 dri kekuasaan ALLAH SWT.
Btpa amat mngerikn,,smua bncna terjdi,,Langit tergulung sprti tikar,gempa ,longsor ,tsunami,angin kencang/badai tornado,,,gunung meletus,,smua’x bncna terjdi…
Kmna kita akan lari???Dgn mudah’x ALLAH mnghncurkn bumi ini,..
Apa ada yg menyelamatkn kita??
Apa harta,uang dan hasil kekayaan,ketenaran, Apa itu smua bisa mnyelamatkn kta???
Mrilh saudara2 ku,,kita tingkatkn rasa keimanan & ketaqwan kita kpd Allah SWT..
Jgn kita pikirkn kesenangan hidup di dunia saja,,blm tntu kita hidup di bumi ini sesenang hidup di akhirat nnti,,.,Mari kita syukuri & manfaatkn wktu yg diberi-NYA krn kita msh hidup..

tobat ya…

hati-hati

rata2 udah terjadi

kiamat makin dekat

bersiap

banyakin pahala

ya semoga dengan tanda2 hari kiamat ni kita lebih dekat dengan allah sebelum ajal menjeput. semoga allah menerima tobat kita.dan janganlah menduakan allah kita percaya bahwa allah maha esa.tiada tuhan selain allah…………..

memang benar tanda-tanda kiamat sekarang sdh banyak yang ada / terjadi. maka tiada yang bisa menolong kita selain diri kita sendiri dan menyiapkan diri dengan memperbanyak beribadah kepadanya………………
wahai saudaraku selalu ingat kepadanya……………..

allahhuakbar

JANGAN TKUT MAA YG GITUAN

ana izin.. share data ini ya..ukhti..
jzklh..
moga ALLAH SWT memberikan limpahan karunia ats ilmu anti..
amin..

gw jd sadar sekarang………

astafirullah.. semua nya sudah ada! ya ALLAH.. tolonglah aku .. tunjuk kn lah jalan yg benar! amin.

Sya sdh bnyak mlihat tnda2 kiaMAT sgra :pREMpuan stngah pkaian,jma’ah msjd sdkit,p’znahan yg mrak liat sja di vdeo prno,dll,smua mang bnar2 t’jdi,b’rrti tnda kiamAT kuBRHA kan sgra mNYUsul,utk pra c0ment “JANGAN HANYA NIAT LAKUKANLAH SESUAI NIATMU”

Perasaan Gue amatin matahari kok terbitnya smakin bergeser kekiri aj ya apakah ini sbuah permulaan akn terjadinya tanda2 kiamat lain yg lebih besar. Entahlah itu cma perasaan gue sj ,gue gak tau org lain sama spt gue ato tdk.

subhanallah

ya Allah…jd takut ne….moga ja Allah ngampunin dosa qt smw.Amien………

Subhanallah,…Ya Allah,..Tanda-tanda itu hampir semua ada sekarang ini,..hanya tinggal bbrapa tanda lagi,…Astagfirullah,..

Ya ampunilah dosa2ku hambaMu ini,..smoga tetap ada di jalan yang benar sesuai ajaran islam

KIAMAT UDH DEKT, NUNGGU APA LAGI UNTUK TOBAT

tulisan nya bagus tidak ada dasar2 yg kuat,, jadi tulisan yg anda tulis jadi mentah semua

ia saatnya kita melakukan ibadah yg kuat untuk pesangon di Akhirat.

ya allah,beri aku kekuatan untuk menjauhi larangan mu.ya allah sesugguh^a aq takut akan it.

ya tuhan…………? sungguh banyak umatmu yg telah meningglkn perintahmu….!

y allah ingat kn ku do saat q lupakan engkau. tegur lah aq di saat aq khilaf. mungkin kita ini umat akhir jaman, y allah knapa didlm al qur”an bertuliskn . . . . . ..

ya allah saya mohon pad mu ya allah
ampunilah dosa2 kami semua ya allah
dan selalu dkati saya sellu dalm perlindungan mu

duchh mdah2n tuhan mengampuni dosa2 qta cmua….
mana aqu jarang shalat agii….
gmana xlo kiamat’y besokk mati dech gw kena siksad neraka….
tobat3X

Alhamdulillah terima kasih atas perkongsian ini wahai sahabatku. Jamal pun nak kongsikan sesuatu, Jom bersama kita muhasabah diri ye.

TANDA-TANDA HARI KIAMAT (KECIL)
TANDA-TANDA HARI KIAMAT (BESAR)

ehh..boleh tanya nga?? tanda2 besar.. matahari terbit di barat maksudnya apa?… matahari terbit dari barat atau ada tafsirannya.. cz saya pernah denger itu cuma tafsiran yg berarti agama islam akan tumbuh dari barat ke timur.. cz sekarang agama islam lagi berkembang pesat di barat. seperti di perancis.. sampai pemerintah perancis melarang penggunaan jilbab segala.. bisa di search di google tentang perkembangan islam akhir2 thun ini..

tak usah banyak koment…yang penting amal ibadah di tingkatkan

aq benar2 tkot sme ari kiamat karna semua tanda2nya udah ada
jadi marilah kita bertobat kpda allah

aku takut bangen akan tanda” hari kiamat , karena dimuka bumi ini telah terjadi hal” aneh yg buat manusia
sebelum terlambat marilah kita taubat n mendekatkan diri lebih dekat kepada ALLAH SWT.

aku takut bangen akan tanda” hari kiamat , karena dimuka bumi ini telah terjadi hal” aneh yg bisa buat manusia menjadi kafir dan sering terpengaruh oleh pergaulan bebas
sebelum terlambat marilah kita taubat n mendekatkan diri lebih dekat kepada ALLAH SWT.

Sya mersa tanda2 nya sbagian tu da ada ttpi manusia tdk bgtu memikirkannya, mrka hnya brpkr utk menambah hrta kekyannya sja shingga merka tdk da wktu utk memhon ampun kpd allah utk dilindungi dri neraka jahanam jga siksaannya

banyak2 lah km mnymbah kpd allah swt dan bertbat lah akn dsamu ingt lah hdp ini hny 1 kali saja d dunia
SELAMAT MERAYAKAN HARI RAYA IDUL FITRI.,.,.,.,.,!

ingatlah akn dosamu sahabat karna kiamat akan tiba didunia ini
bertobatlah kpd yg maha kuasa karna hidup kita hanya sekali didunia jangan bersedih kalau kalian sudah.mati sorry
kalian bisa memilih 1 alam dari ke2 alam itu ialah SURGA & NERAKA

kiamat adalah kekuasaan allah swt. kita tidak akan pernah tau kapan datangnya,mungkin entar,besok,ataupun lusa.semua yang hidup pasti akan merasakan mati,olehnya itu mari kita bersama-sama untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kita terhadap allah swt.

Ya Allah…
Tanda2 itu sudah ada…
Sedangkan diriku masih saja belum menjalankan salat 5 waktu… 😦

trus gue harus bilang wow gitu??

ya allah ,,,,,,,,,,
kiamat kcil tlah bnyak tmpak ,,,,,,,…..
tp apkh smua org tw klo kiamat kcil itu tlah engkau tmpak kn ,,,,,,,,,,,
sdah siap kh kmi umat islam bla kiamat bsar nnti engkau trun kn ,,,,,,,,

hrusz’ brp bxk tnd” lg ttg hri akhir agr kamu bsa sdar dan kmbali lg k.jalan Nya..
ssungguh x ALLAH mahapengasih lg mahapenyayang

astgfirullohaladzimm……smoga kmi sllu dlam jlan yg engko ridhoi ya robbb….

sadar allah maha kuasa jadi ikutilah ajaran nabi muhammad saw

ya allah jangan hambamu ini yang masuk neraka ya allah

jagalah aq dan keluargaku di hari kiamat ya ALLAH..

Banyak banget kesalahan yg sy telah perbuat selama 17thn ini.baca tanda2 kiamat bikin hati sy merinding..tapi kenapa sy selalu naik turun imannya.bhkan kdang seperti menjadi orang yg kafir(nauzubillah)

Ya ALLAH…
ssngguhny hamba tlh trssat di dlm kglapn,maafknlh hmba,& terangilah jlan hamba,agar bs kmbli ke jln Mu
amin_

Ya Allah,,,,,,,,,
semoga aku dan keluarga ku tergolong orang2 yang memelihara sholat,dan orang2 yg beriman,Amin…

SEMOGA DENGAN TANDA2 KIAMAT KITA SEBAGAI KAUM MUSLIMIN SALING MENGINGATKAN …! DAN SEMOGA ALLOH SELALU MELINDUNGI KITA SEMUA..!

jgn ska brbwat maksiat yaaaaaaaa tmn2 q d mp 2 talun

alhamdulillah,, terima kasih ats infonya

Berarti, sekarang ini sudah banyak tanda-tanda kiamat.

Makash infonya…. 🙂

setelah mengetahui ini harus ada perbaikan ya, akhi dan ukhti semua…. jadikan ini sebagai pemercik api kesadaran kita tuk jd lbh baik dlm ibadah dan muamalah, semoga kita tak mjd orag yg merugi dgn samanya kita hri ini dgn kita yg kemarin. today must be better than yesterday!!!

mengerikan sedangkan diri ini bnyk dosa.

ya allah ampnia smua dosa” qu ya allah slma nie aq banyak melakukn dosa di muka bumi mu nie a allah ,, ya allah sya ingin bertaubat , terma la taubat qu ya allah ,, sblum dtang hri kiamat mu ya allah

subhanaLLAH………mahasuci engkau yaAllah….semoga hamba adlah hambaMu yang engkau cintai sehingga hamba engkau panggil sebelum tanda itu tiba….nmauzubillahiminzalik……..

Semoga ALLAH SWT selalu membimbing qt di jln yg benar…yaitu ajaran nabi qt muhamad saw
Amien…

ayo tambah keimanan kita kpd ALLAH,dan jngan lupa mlaksnakn perintahNYA ,tambahlah istighfar dan shollawatttt,,,,,,,smoga mndpat safaat orang yg kita rindukan yaitu BAGINDA ROSULLULLAH…..AMIEN
Shollu’alannabiMUHAMMAD!!!!!!!!!!

ayo saling mengingatkan

sepertinya kiamat memang sudah dekat

Semoga dapat menambah ketakwaan kita pada Allah SWT

tanda kiamat besarpun sudah lengkap tinggal 2 yang blum terjadi, yaitu turunya kangjeng nabi isa dan matahari terbit dari barat. semua falsafah yang aku baca semuanya akurat. definisinya astagfirulahaladzim……………………………. walauhualam. gusti anu maha agung.

Hamdi m Alamri
mohon ampun aku ya Allah

apa ngak dajjal dulu ya… soalnya bila matahari terbit dr tempatnya tenggelam pintu tobat udah ditutup. suwun

ya allah tambahkan imanku beri aq petunjuk dijalanmu yang lurus ya allah dan terima taubatku ya allah sesungguhnya engkau maha pengasih lagi maha penyayang.. amieen,amieen ya robbal alamin…

setuju ……semoga alloh mengampuni semua dosa dosa yang telah kita lakukan

tanda2 itu sudah byak trjdi sperti ap yang ku alami dan tman2 ku serta orang sekitarku. semuanya berlomba2 mndekati masalah dan hya mmentingkan dri sendri t6x peduli pda org lain
pdhal kita sudah tw bhwa hidu pd dunia ini hya smentra!!
knpa mnsia masih tdax sdar bhwa mreka tlah mndekati hri2 akhir
rsany aku tx mmpu hidup lagi
semuanya munafik tx ad yg bnar!!
sring kli aq dkecwakn mmbuat ku patah semangat dan hmpir membuat ku gila!!!!!!!!!!
dan sekrang aq dlm kbingungan ntah ap yg harus ku lakukan semuanya serba salah!!!

mudah2ann smua manusia berpikir sadar ..
bahwa hari kiamat itu akan tiba.
semua hanya alah yng mngetahui…

semoga Allah SWT mengampuni dosa kita semua.Dan membuka hati para manusia yang sudah menyimpang.Tapi,klw sudah takdirnya mw bgmn lagi..

Pernah tanya sm abi ku..Kata Rasulullah saw kiamat itu terjadi pada hari Jum’at.Apa benar?

q juga pernah dengr sperti itu

terimakasih karena sudah membantu saya dalam mengerjakan tugas sekolah 😀
Gomawo-yo ne ^-^

jgn abaikan smuany saudra2 ku.

astagfiruwlohhalladzim,,,
kita harus banyak berdo’a !……

ya allah q takut banget……… mudah-mudahan semua umat islam masuk surga , amien………

semoga tida ada hari kiamat amin……………

yallah janglah enkau beri hari kiamat

ya allah beri lah jlan kemudahan bgi ku untk menjalankn hidup ini ya allah

NASA Prediksi Matahari Akan Terbit dari Barat
Sebuah artikel dari http://www.klickunic.com tentang kebenaran ajaran Islam terus-menerus dibuktikan oleh penemuan demi penemuan ilmu pengetahuan. 1.400 tahun yang lalu, Rasulullah SAW sudah menyatakan dalam haditsnya bahwa kelak matahari akan terbit dari Barat sebagai bukti keagungan Allah SWT dan ciri-ciri kiamat sudah semakin dekat: “”Tidak akan terjadi ki
amat sehingga matahari terbit dari tempat terbenamnya, apabila ia telah terbit dari barat dan semua manusia melihat hal itu maka semua mereka akan beriman, dan itulah waktu yang tidak ada gunanya iman seseorang yang belum pernah beriman sebelum itu.” (Riwayat Bukhari dan Muslim dari Abu Hurairah. Dan riwayat Ahmad, Abu Dawud dan Ibn Majah).
klickunic.com – klickunic Resources and Information.
ww1
.klickunic.com
klickunic.com is your first and best source for information about klickunic . Here you will also find topics relating to issues of general interest. We hope you find what you are looking for!
klickunic.com – klickunic Resources and Information.
ww1.klickunic.com
klickunic.com is your first and best source for information about klickunic . Here you will also find topics relating to issues of general interest. We hope you find what you are looking for!

Ampuni dosa dosa hamba ya allah.

wahai sobat ingatlah akan kehidupan setelah kita meninggalkan dunia fana.

astagfirullah aladzim

ya allah yang maha pengampun ampunilah dosa-dosa kami dan terimalah tobat kami.

Ampuni hamba ya allah, waktu yang kau berikan telah aku sia siakan dan aku abaikan hanya untuk mencari nafkah. Aku ingin kembali dijalan yang dulu pernah aku lalui, aku ingin masuk jamaah lagi, aku ingin belajar islam lagi, semoga engkau meridhoi niatku amin.

Ya AllAH Jangan Cabut Nyawa Ku Y AllAH

Ya allah , aku muhamad yongga , mohon apunilah dosa-dosa hambamu ini .. amin

Ya Allah , ampunilah dosa-dosa Mamah ku tercinta , yang telah meninggalkan aku terlebih dahulu , ALM Siti zahro Binti muhamad Nur

sekarang semua kecerahan sudah dari barat
.banyak waria,maksiat meraja lela,

ampunkan diriku ya allah selama ini hanyalah berbuat dosa tak sanggup diriku bila di akhir hidup ku menanggung siksamu …

kejahatan bisa terjadi dimana saja
WASPADALAH WASPADALAH

ya allah ampuni segala dosa qu ..
qu nyadar bahwa selama ini aku banyak dosa minta ampunan mu ya allah ..
smoga di yaumul akhir nanti aku ada di jalan yang lurus ..
AMMMIIINN

hai kaum kaum muslim ..
taubat lahh .. shalat lah sebelum kamu di shalatkann ..

tunjukan aku jalan lurus mu untuk menggapai surgamu terangi ku dalam setiap langkah hidup qu …

allah maha besar

ndang podo tobato…………. kiamat wez cedak

datanya yg kiamat kubro kurang lengkap.

Allah menggambarkan kepada kita kedahsyatan Hari Kiamat:

“Hai manusia, bertaqwalah kepada Tuhan (Allah) kalian; sesungguhnya kegoncangan hari kiamat itu adalah suatu kejadian yang sangat besar (dahsyat). (Ingatlah) pada hari (ketika) kalian melihat kegoncangan itu, lalailah semua wanita yang menyusui anaknya dari anak yang disusuinya dan gugurlah segala kandungan wanita yang hamil dan kamu lihat manusia dalam keadaan mabuk padahal mereka semuanya tidak mabuk, akan tetapi azab Allah itu sangat keras.” (Al-Hajj: 1-2)

“Maka bagaimanakah kalian akan dapat melihat dirimu, jika kalian tetap kafir kepada hari yang menjadikan anak-anak menjadi beruban.” (Q.S. Al-Muzammil: 17).
“Kiamat itu hari yang paling dahsyat dan pahit. Jantung naik ke kerongkongan dalam penuh kegundahan.” (QS. Al-Mu’min: 18)

Terbukanya lapisan ozone, berbagai tsunami besar yang sudah terjadi, serta energi bintang2 yang satu saat akan habis merupakan bukti Kiamat akan terjadi meski kita tidak tahu kapan waktunya. Mudah2an kita tidak menemui hari itu..

“Apabila langit terbelah,
dan apabila bintang-bintang jatuh berserakan,
dan apabila lautan menjadikan meluap” [Al Infithaar 1-3]

Baca selengkapnya di: http://media-islam.or.id/2012/12/05/hari-kiamat/

{bhs jawa}
mngkakno tah cah saiki iku ndang tobat,seng gc tau sembahyang ndang sembahyang. .
ileng”
sholat’lah sebelum km di sholat’kan ?!!
kepiye ,,?mileh mati tah sembahyang !!?
sumber:RluphA.detik.com

[…] kecil dan ada pula tanda-tanda besar. Tanda-tanda kecil misalnya — seperti dikutip dari laman ini– perzinahan dilakukan terang-terangan dan sudah menjadi suatu kebiasaan di masyarakat luas, […]

ya allah ampuni org” yg taq prnh mlkukn k’wjbnya untuq salat 5 wktu

:)`
dan ampuni dosa hamba jqa ya allh

cepat lah bertaubat dan memohon ampun sebelum Terlambat !!

Tanda2 kecil udah mulai bnyak tmpak.

Jangan lah berbuat yg tdk seharusnya kita lakukan
Karena semua perbuatan kita akan diperlihatkan pada hari kiamat

enggeh

kok segitu doank siee

Sungguh sangat menakutkan jika teringat tentang Kiamat.

mdh mdhn jng smpi kiamat klo bsa nti

Telah saya baca blog ini dan sekaligus komentar-komentarnya tapi saya lihat semua komentar anda-anda ini sejak 2009 lah saya baru ikutan komentarnya baru sekarang hehe tapi ndak papa tow kan hari kiamat malah semakin Deket.dari semua orang yg berkomentar disini siapa yg masih merasa takut akan datangnya hari kiamat?ada yg masih inget ndak komen masing2?

Astaga karena itu gue jadi tobat gue takut kalau ALLAH tidak mau ampunin dosa ku semogahan di ampunin aminnn

LOH tapi di buku agama ku saja ada[manusia jadi kufur,rusaknya kakbah tapi disini kok gak adaya bray eh ngomong ngomong kapan kita tobat tapi kata guru ku kalo kiamat besar udah terjadi tobat kita gak di terima benar gak kalo gak aku mau tobat sebelum semua terlambat

Hari kiamat hari yang menakutkan bagi semua manusia , berkathttp://www.google.com saya RYAN ANJASMARA UMBULAN tau semua tanda tanda hari kiamat maka siapa yang membaca komentar ini jangan hanya di baca tapi di amati yo . thanks atas kunjunganya.mangkak’ke tobat to selak modar tobat yo

Thank’s infonya sangat membantu:)

Amiin , yrab

Izin Copas untuk tugas, ya… 😊

Allhah, itu maha esa.Kita tidak dapat hidup di bumi ini tanpa Allah S.W.T..Banyakkan solat dan jangan sesekali meninggalkan solat.Kerana solat itu tiang agama.Dan banyakkan bersabar jangan menggikut nafsu.Jika kita tidak dapat melawannya lagi mudah syaitan mengawal diri kita.Sekian terima kasih.Waassalamualaikum warahmatu allah hiwabarokatuh.

Tinggalkan komentar

Status YM Saya

Kategori

Arsip

Juli 2009
J S M S S R K
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930
31  

Statistik Blog

  • 2.618.866 hits

Laman